Kata Kata Nasehat Bijak Mutiara
| Kata Motivasi Doa | Kata Kata Semangat, untuk anda yang sedang
mencari-cari informasi mengenai Kata Nasehat Bijak mungkin artikel ini
dapat membantu anda. yang mana Nasehat itu sendiri adalah suatu masukan
atau koreksi orang lain terhadap diri kita, jadi apabila kita diberikan
nasehat hendaknya kita mendengarkannya dan apabila masukan itu baik dan
positif dapat kita jadikan motivasi dan acuan agar menjadi lebih baik.
Kata Kata Nasehat Bijak
sering kali diucapkan oleh orang tua seperti Ayah dan Ibu untuk
memberikan masukan agar anaknya menjadi lebih baik dan sopan santun.
tentu setiap orang tua mendamba-dambakan anak kesayangannya menjadi
orang yang baik dan sukses maka dari itu tidak heran bahwa orang tua
kerap kali memberikan suatu Nasehat untuk Motivasi Hidup sang anak.
Nah, buat kamu yang ingin hidupnya menjadi lebih bersemangat berikut akan admin berikan Kata Kata Nasehat Bijak Mutiara | Kata Motivasi :
Dalam hidup, kamu tak selalu dapatkan apa yg kamu inginkan. tapi kamu bisa belajar untuk kuat & mensyukuri apa yg Tuhan berikanYakinlah untuk berhasil karena keyakinan adalah Motivasi kamu untuk berhasilSesuatu yang indah itu tak selamanya indah dan apa yang kamu milki sekarang tak selamanya jadi milik kamu, percayalahOrang boleh kasar dan tidak menerima kita, tapi jangan memvonis diri anda benasib ‘Sial’ selamanya. Benar, Badai Pasti BerlaluKunci sukses, jangan pernah menganggap sepele sesuatu, karena tuhan tidak akan mengirimkan sesuatu yang sepele kepada manusiaCara mengubah Kekurangan menjadi Kelebihan adalah dengan MengakuinyaCara mengubah Hambatan menjadi Kesempatan adalah dengan MelaluinyaBukti dari Niat yang baik adalah Sikap dan Tindakan yang baikKesabaran dan Usaha keras akan sanggup menghilangkan Kesulitan dan Melenyapkan RintanganHidup itu indah bila kamu menikmatinyaOrang yang sabar cenderung lebih kuat daripada orang yang emosianTinggalkan kenangan masa lalumu, didepan sana masi ada Kebahagia yang MenantimuPertemuan diakhiri dengan perpihasan. itu “Pasti” dan “Akan”Kadang, masalah adalah satu-satunya cara tuk tahu siapa yang tulus peduli padamu dan siapa yang berpura-pura jadi temanmuManusia biasanya lebih menghargai sesuatu yang sukar diperoleh tapi sering melupakan nikmat yang telah tersediaSahabat, adalah mereka yang tetap ada, walau seluruh dunia berkata kamu tak lagi berhargaJangan membandingkan dirimu dengan orang lain, Iri hati hanya membuat jiwamu gelisah. lebih baik jadi diri sendiriJangan melihat dunia ini hanya dengan matamu, tapi gunakan juga hatimu agar kamu lebih memahami hidup iniJangan pernah merasa dirimu tak cukup baik, karena bagi seseorang, kamu adalah yang terbaikuhan tak selalu berikan apa yang kamu inginkan, tapi Tuhan berikan apa yang kamu butuhkan tuk jadi pribadi yang lebih baikJangan menyerah atas hal yang kamu anggap benar meskipun terlihat mustahil. Selama ada kemauan, Tuhan kan berikan jalan.Jangan buang waktumu dengan melakukan hal yg tidak perlu. Berfokuslah pada hal yg menjadikan dirimu tumbuh menjadi lebih baikDalam hidup, kamu harus menyadari, kadang orang yg paling kamu inginkan, adalah orang yg buat hidupmu lebih baik jika tanpanyaJangan menyerah atas sesuatu yg sangat kamu inginkan. Memang sulit tuk menunggu, tp akan lebih sulit jika akhirnya kamu menyesalKebahagiaan terbesar dalam hidup ini adalah keyakinan bahwa kita dicintai oleh orang yang kita cintaibersyukur adalah cara yang mudah untuk berahagiaterus Berusaha walau banyak Rintangan, semangat!!jangan sama kan arti TEGAS dengan KEJAM, karna dengan tegas kamu berarti berani untuk mengambil keputusanMungkin kamu tak menyadarinya, tapi hal paling kecil yang kamu lakukan dapat membawa dampak sangat besar bagi org lain.Waktu terus berjalan, belajarlah dari masa lalu, bersiaplah untuk masa depan, berikanlah yang terbaik untuk hari iniPercaya adalah hal penting dalam persahabatan. Jangan merusaknya, karena butuh waktu lama untuk dapatkannya kembali.Jangan sesali dia yg telah pergi, ingatlah ketika seseorang mengatakan Goodbye, seseorang yg lain akan datang dan mengatakan HayJangan pernah berpikir tuk menyerah, karena jika kamu mau berusaha dengan kemungkinan yang ada, Tuhan akan membantumu melaluinyaSegala sesuatu terjadi karena sebuah alasan, Meski kadang kamu tak mengerti alasannya tapi dia selalu memberimu sebuah pelajaranJangan takut mencoba hal baru dalam hidupmu. Jika kamu berhasil, kamu akan bahagia. Jika tidak, kamu akan lebih bijaksana